Wilmar International Plantations, suatu group perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit membuka peluang bagi lulusan Sarjana dari seluruh Indonesia untuk berkarir sebagai Management Trainee
A. PERSYARATAN AKADEMIS
1. Sarjana dari Fakultas
a. Pertanian
b. Teknologi Pertanian
2. Nilai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) ≥ 2,7 dari PTN atau PTS minimal berakreditasi B
3. Nilai TOEFL minimal 400
4. Mampu mengoperasikan aplikasi Microsoft Office dan Internet
B. Persyaratan Administrasi
1. Warga Negara Indonesia
2. Usia maksimum 26 tahun per tanggal 1 Oktober 2010
3. Sehat jasmani dan mental, tinggi badan minimal 160 cm dan berat badan proporsional (dikuatkan dengan surat keterangan sehat dari dokter).
4. Tidak bertato dan tidak bertindik.
5. Bebas dari narkoba
6. Bagi yang berkaca mata, toleransi maksimal 4 dioptri
a. Mengirimkan berkas lamaran yang terdiri atas :
i. Pasfoto berwarna 4×6 sebanyak 2 (dua) lembar
ii. Fotokopi KTP/SIM
iii. Surat lamaran menjadi Peserta Program Management Trainee Wilmar International Plantations
iv. Daftar Riwayat Hidup (apply di www.recruitment-wip.com)
v. Fotokopi Akta Kelahiran
vi. Fotokopi Kartu Keluarga
vii. Fotokopi Ijazah Terakhir yang telah dilegalisir
viii. Fotokopi Transkrip Nilai terakhir yang telah dilegalisir
ix. Fotokopi Sertifikat TOEFL
x. Surat Keterangaan Sehat dari Dokter
b. Surat Pernyataan bermaterai berisi antara lain :
i. Kesanggupan untuk ditempatkan di seluruh wilayah kerja Wilmar International Plantations dan mematuhi semua aturan yang berlaku di Wilmar International Plantations
ii. Tidak terlibat dalam penyalahgunaan narkotika dan zat adiktif lainnya
iii. Bagi yang memiliki ijazah lebih tinggi dari tingkat pendidikan yang dilamar, tidak akan menuntut pengakuan atas ijazah yang dimilkinya
iv. Tidak mempunyai ikatan dinas dengan instansi lain dan tidak sedang menerima beasiswa dari instansi lain yang bersifat mengikat/ikatan dinas
v. Fotokopi Sertifikat Pengalaman Kerja (bila ada)
Untuk hard copy bisa menyusul ketika sudah dipanggil untuk interview.
14 July 2010
Lowongan Sarjana Pertanian dan Teknologi Pertanian
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Popular Posts
- Construction Buyer Isuzu Astra
- Urgently Needed GREETER & FRONT LINE CUSTOMER SERVICE
- Vacancy in PT MNC GS Homeshopping
- Head Hunt Admin (CV resourcer) - Bandung
- RAJAWALI SWIBER CAKRAWALA - QC Document Controller
- Loker Accounting and Purchasing Staff
- CUSTOMER SERVICE HELP DESK
- QA/QC INSPECTOR FOR OIL & GAS COMPANY
- Lowongan Marketing & Sales Support
- Rekrutmen Dosen Politeknik di Makassar
No comments:
Post a Comment