18 November 2013

Lowongan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia

PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI)

KSEI adalah perusahaan yang bergerak di industri pasar modal dengan fungsi sebagai Lembaga Penyelesaian dan Penyimpanan Efek. Layanan jasa yang diberikan meliputi: administrasi Rekening Efek, penyelesaian transaksi Efek, distribusi hasil corporate action dan jasa-jasa terkait lainnya

 Guna memperluas layanan jasa KSEI dan menjalin kerjasama dengan institusi lain dengan skala nasional maupun internasional, maka saat ini kami memerlukan Sumber Daya Manusia yang kompeten, yang mempunyai orientasi kepada pelanggan serta memiliki pengetahuan di pasar modal dengan spesifikasi sebagai berikut:

 
1. Kepala Unit Akuntansi dan Perpajakan (Subject - AKP)


Spesifikasi pekerjaan:

Mengerti industri pasar modal (merupakan nilai tambah)
Memahami tugas dan flow tugas dan fungsi Akuntansi dan Perpajakan
Memahami suatu proses bisnis yang penuh (full cycle business process).
Terbiasa dengan worksheet dan aplikasi lain terkait Keuangan, Akuntansi dan Perpajakan

 

Spesifikasi minimum:


Pengalaman Minimal 4 tahun sebagai manajer auditor di KAP bereputasi dan atau Manajer Akuntansi dan Perpajakan.
S1 Ekonomi Akuntansi  dan telah mengambil pendidikan profesi Akuntansi diutamakan.
Memahami perpajakan dan peraturannya (mempunyai sertifikasi Brevet A dan B merupakan nilai tambah)
Dari universitas dengan akreditasi A.
Kemampuan bahasa Inggris, dibuktikan dengan sertifikat / record TOEFL 500 atau IELTS 6.0 (hasil max 2 tahun terakhir)
Memiliki kemampuan manajerial, analisa serta problem solving yang baik.

 

2. Programmer (Subject - PRO)


Spesifikasi pekerjaan:

·         Menguasai pemrograman ASP/PHP, ASP.NET, JavaScript.

·         Penguasaan SQL statement merupakan keharusan.

·         Penguasaan Oracle database (merupakan nilai tambah)

 

Spesifikasi minimum:

·         Pengalaman 1-2 tahun sebagai Programmer/developer (merupakan nilai tambah)

·         S1 dari IT/ Computer Science

·         Dari universitas berakreditasi A

Fresh graduates are encourage to apply
Terbiasa bekerja dalam proyek pengembangan aplikasi
Memiliki kemampuan analisa serta problem solving yang baik

 

 

3. Staf Unit Hukum (Subject - BHU)


Spesifikasi pekerjaan:

Memahami secara luas tentang bisnis pelayanan jasa kustodian terutama dalam kaitannya dengan hukum dan perundangan.
Memahami tugas dan flow proses Hukum
Memahami suatu proses bisnis yang penuh (full cycle business process).
Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi untuk menangani kasus-kasus peradilan

 

Spesifikasi minimum:.

Pengalaman 1-2 tahun sebagai staf Legal (memahami Hukum Pasar Modal merupakan nilai tambah)
S1 Hukum (mempunyai sertifikasi advokat merupakan nilai tambah).
Dari universitas dengan akreditasi A.
Kemampuan bahasa Inggris, dibuktikan dengan sertifikat / record TOEFL 450 atau IELTS 5.5 (tes max 2 tahun terakhir).
Fresh graduates are encourage to apply.
Memiliki kemampuan analisa serta problem solving yang baik.

 

 

4. Staf Penelitian dan Pengembangan Usaha (Subject - PPU)

Spesifikasi pekerjaan:

Menguasai metode-metode penelitian dan jenis-jenis statistik
Mampu menganalisa variabel-variabel yang ada dan membuat hipotesa awal
Mampu membuat dokumen spesifikasi bisnis berdasarkan masukan dari user
Data analis

 

Spesifikasi minimum:

·         Pengalaman 1-2 tahun sebagai data analis (merupakan nilai tambah)

·         S1 dari Ekonomi, Matematika, Statistika, Teknik.

·         Dari Universitas berakreditasi A

Fresh graduates are encourage to apply
Kemampuan bahasa Inggris, dibuktikan dengan sertifikat / record TOEFL 450 (hasil max 2 tahun terakhir).
Memiliki kemampuan analisa serta problem solving yang baik.

 

 

5. Staf Pengawasan (Subject - SPE)

Spesifikasi pekerjaan:

Data Analis
Back office support

 

Spesifikasi minimum:

·         Memiliki pengalaman di bidang pasar modal (merupakan nilai tambah)

·         S1 dari Ekonomi, Akuntansi, Matematika, Statistika, Teknik.

·         Dari Universitas berakreditasi A

Fresh graduates are encourage to apply
Kemampuan bahasa Inggris, dibuktikan dengan sertifikat / record TOEFL 450 (hasil max 2 tahun terakhir).
Memiliki kemampuan analisa serta problem solving yang baik.

 

 

6. Staf Pengembangan Sumber Daya Manusia (Subject - PSD)

Spesifikasi pekerjaan:

Mengetahui siklus penuh dari fungsi SDM.
Memiliki kemampuan komputerisasi yang memadai dan mampu menganalisa data serta mendokumentasikannya.
Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan tahapan prosedur yang telah ditetapkan.
Memiliki inisiatif/proaktif.
Memiliki kemampuan berkomunikasi.
customer service orientation.
Mampu bekerja dalam tekanan.
Team Player.

 

Spesifikasi minimum:

·         Pengalaman ±1 tahun sebagai Staf SDM (merupakan nilai tambah)

·         S1 dari Psikologi, Ekonomi dan lainnya

·         Dari universitas berakreditasi A

Fresh graduates are encourage to apply
Kemampuan bahasa Inggris, dibuktikan dengan sertifikat / record TOEFL 450 (hasil max 2 tahun terakhir)
Memiliki kemampuan analisa serta problem solving yang baik.

 

Silahkan kirim CV, Photo Terakhir, dan lamaran anda ke:

alexander@ksei.co.id atau hesti@ksei.co.id

dengan subject masing-masing.

atau lewat pos di tujukan ke

 

Unit Pengembangan Sumber Daya Manusia

PT Kustodian Sentral Efek Indonesia

Ged. Bursa Efek Indonesia menara 1 Lt 5.

Jl. Jend Sudirman Kav 52-53 Jakarta 12190


 

Seluruh lamaran kami tunggu sampai dengan tanggal 30 November 2013

 Sebelum melamar silahkan cek website kami di www. ksei. co. id

Hanya kandidat terpilih yang akan dipanggil untuk melalui proses seleksi.

No comments:

Post a Comment

Ingin tau info lowongan terbaru di facebookmu?

Ingin tau info lowongan terbaru di facebookmu?
Join Sekarang Di Facebookmu!